Cara Membuat Sumber Link Otomatis Saat Artikel Di copy Paste
Masalah copy paste dalam dunia maya sudah bukan hal yang asing lagi bagi kita. Sudah capek nulisnya, eh.... yang lain main copas aja. Hehehe...
Tips kali ini bukan berarti si pengunjung tidak bisa copy paste, TAPI cuma mengingatkan saja. Cara kerjanya gini sob: Ketika ada pengunjung yang copas di blog sobat, maka akan ada sumbernya secara otomatis (URL Sobat), yang bisa mengingatkan si peng-copas (bahasa apaan tuh??? hahaha,,,).
Mungki sobat bertanya-tanya kenapa mas seem ga mengunakan trik ini????.. maka jawabanya adalah.. mas tu bukan orang pelit heheheee.... (jaskid)...
tapi bukan berarti yang menggunakan trik ini adalah orang pelit... karna segala sesuatu tu adalah pribadi masing-masing, tergantung alasannya...heheheee..
Capek nulis euy... Gini caranya:
- Login
- Masuk ke Edit HTML
- Cari kode </body>, tekan Ctrl+f untuk memudahkan pencarian
- Copy kode di bawah ini dan letakkan di atas kode </body>
<script type="text/javascript"> if(document.location.protocol=='http:'){ var Tynt=Tynt||[];Tynt.push('cXIEhKYVSr4lJ5adbi-bpO');Tynt.i={"ap":"Sumber :"}; (function(){var s=document.createElement('script');s.async="async";s.type="text/javascript";s.src='http://tcr.tynt.com/ti.js';var h=document.getElementsByTagName('script')[0];h.parentNode.insertBefore(s,h);})(); } </script>
- Kalo sudah jangan lupa klik Save.
Coba copy artikel di blog sobat sendiri, kemudian dipaste-kan misalnya di notepad. Kalo berhasil, maka di bawahnya ada tulisan sumbernya (URL blog sobat sendiri).
met mencoba moga sukses...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Note :
- Harap Komentar Sesuai dg Judul Bacaan
- Tidak diperbolehkan Untuk Mempromosikan Barang ato Berjualan
- Bagi Komentar Yg Menautkan Link Aktif di anggap Spam
* Selamat Berkomentar dn Salam persahabatan *